Mudah-mudahan banyak organisasi lain yang melakukan aksi sosial seperti ini. “Kami mengapresiasi niat ikhlas RPN bekerjasama dengan pengurus masjid, sehingga Bank Nagari wajib mensupport hal-hal bermanfaat seperti ini,” ujar Tasman.
Melalui dukungan pada kegiatan seperti ini pula, salah satu bukti fungsi Bank Nagari untuk memberikan Corporate Sosial Responsibility (CSR) kepada Sumatera Barat. (*/002)