Keren! Transaksi Digital di QRIS Night Padang Panjang Tingkatkan Daya Beli Masyarakat
PADANGPANJANG, KABATERKINI.Com - Padang Panjang pada Sabtu (11/01/25) malam, berselimut keindahan. Di sepanjang Jalan Imam Bonjol, deretan angkringan depan Pasar ...